1.4.13

HTTP Status Codes

Pernahkah kamu menemukan pesan saat kamu sedang berinternet seperti forbidden, bad request atau pesan lainnya ? Itu adalah salah satu contoh dari HTTP error code. Pada artikel kali ini akan dijelaskan macam – macam kode status HTTP atau HTTP Status Codes. Kode Status HTTP / HTTP Status Codes adalah sebuah respon kode status standard web server yang memberikan informasi tentang situs dan halaman yang diminta, ketika suatu permintaan telah dibuat baik oleh pengguna/user, maupun saat perayapan yang diproses oleh Googlebot. Server yang gunakan bertugas mengirim kembali status halaman atau infomasi situs dalam menanggapi permintaan tersebut.


Silakan DOWNLOAD artikel lengkapnya.